Sama halnya dalam penulisan bahasa indonesia, dalam penulisan aksara jawa kita juga harus mengetahui penulisan angka aksara jawa. Adapun urutan angka dalam penulisan aksara jawa dapat kita simak di bawah ini.
Selain sandhangan dan pasangan tentu kita membutuhkan angka dalam menyempurnakan tulisan aksara jawa. Angka di dalam bahasa jawa ini terdapat format dari nol s/d 9 adapun bentuk angka dapat kita lihat di bawah ini lengkap dengan aksara murdha, swara, dan rekan.
Aksara murdha memiliki bentuk tulisan seperti di bawah ini:
Aksara swara memiliki bentuk tulisan seperti di bawah ini:
Aksara rekan memiliki bentuk tulisan seperti di bawah ini:
Semoga angka aksara jawa serta aksara murdha, swara, dan rekan di atas dapat digunakan sebaik-baiknya dan menambah pengetahuan kita tentang penulisan aksara jawa secara baik dan benar.